Studi Kasus

Suzuki

Pemasangan iklan di bandara-bandara internasional menjadi bagian strategi branding dan promosi Suzuki terhadap konsumen Indonesia.
Menghadapi persaingan pasar otomotif di Indonesia, bersama The Perfect Media – Suzuki luncurkan branding mereka di berbagai kawasan strategis di Indonesia.

Klien

Suzuki

Negara

INDONESIA

Layanan

Static & Digital

Tanggal

December 4, 2019
Suzuki fix 1
Media Iklan Outdoor menyediakan banyak ruang untuk ekspresi merek. Tim kreatif kami bekerja sama dengan klien untuk membuat berbagai layanan di luar rumah yang sangat disesuaikan, unik, dan mudah diingat untuk memastikan bahwa pesan merek klien menjangkau audiens yang tepat dengan dampak sebesar mungkin.

Tujuan

Suzuki ingin memenangkan persaingan pasar otomotif di Indonesia. Oleh karena itu, strategi promosi menggunakan media iklan bandara adalah solusi tepat- karena bandara adalah tempat berkumpul banyak penumpang dengan berbagai latar belakang, mulai dari penumpang bertujuan wisata sampai penumpang bertujuan urusan bisnis.
Suzuki fix logo
Suzuki fix 3

Sorotan

Iklan yang terpasang diatas pintu kedatangan dan keberangkatan bandara membantu Suzuki menyampaikan pesan branding persuasif mereka kepada audiens dengan kemungkinan paparan 100%. Selain itu, Suzuki juga diuntungkan dengan tingginya trafik penumpang yang melintasinya terutama di peak time and season.

Hasil

Suzuki menjadi merk otomotif terkenal dan menjadi pilihan favorit banyak konsumen di Indonesia.
Suzuki fix 9

Galeri